Rindu Tak Mau Menunggu - MRVN
Lyrics by:Heather Johnson
Composed by:Heather Johnson
Kapan semua ini kan berakhir
Masih terlihat tak pasti
Lewati hari ke hari lagi
Lelah ku tanpa kau di sini
Kapan semua ini kan kembali
Ku menunggumu di sini
Lewati malam berujung pagi
Semakin aku merasa sepi
Ohh sayangku cepat pulang dan peluk aku
Di sini rindu tak mau menunggu
Cepat jelang waktu masa ini berlalu
Dan kita kan berjumpa lagi
Kapan semua ini kan berakhir
Dunia yang sedang tak pasti
Jadikan malam begitu sepi
Tak seperti biasanya lagi
Ohh sayangku cepat pulang dan peluk aku
Di sini rindu tak mau menunggu
Cepat jelang waktu masa ini berlalu
Dan kita kan berjumpa lagi
Berjumpa lagi
Ooohh huuuu
Wooooo sayangku cepat pulang dan peluk aku
Di sini rindu tak mau menunggu
Cepat jelang waktu masa ini berlalu
Dan kita kan berjumpa lagi
Berjumpa lagi ooohh huuu
Kita kan berjumpa lagi
Berjumpa lagi