MELEPAS PERGI-文本歌词

MELEPAS PERGI-文本歌词

Gilang Winara
发行日期:

Sudah sudahlah tak usah kembali

Jika hanya setengah hati

Karna aku sepenuh hati mencintai kamu

Biar biar lah aku yg terluka cukup sekali ini saja

Masih banyak yg menunggu cinta kan datang lagi

Memang tak tepat cintaku ini

Mencintaimu yang telah dimiliki

Namun kamu selalu meyakinkan Ku

Terluka tersiksa bersama dirinya

Namun mengapa tak kau usaikan juga

Di saat cintaku semakin dalam

Menunggu sanpai kapan kuharus menunggu

Sudah tausah tausah engkau memilih

Biar aku yang melepasmu pergi

Sudah sudahlah tak usah kembali

Jika hanya setengah hati

Karna aku sepenuh hati mencintai kamu

Biar biar lah aku yg terluka cukup sekali ini saja

Masih banyak yg menunggu cinta kan datang lagi