Tak pernahku merasa lelah

Berjuang membela selalu dirimu

Hempaskanlah sayap mu

Terbanglah setinggi tinggi namamu

Berkibar selalu indonesiaku

Ku yakin mampu no. 1

Ku kan selalu tegak berdiri

Bersatu mendukung selalu dirimu

Buktikanlah kau mampu

Junjung lah setinggi tinggi mimpimu

Berkibar selalu indonesiaku

Ku yakin mampu no. 1

Garuda indonesiaku terbang jauh tinggi ke langit yang biru

Tunjukan semangat jiwamu raihlah kemenangan untuk negeri kita

Berkibar selalu indonesiaku

Ku yakin mampu no. 1

Garuda indonesiaku terbang jauh tinggi ke langit yang biru

Tunjukan semangat jiwamu raihlah kemenangan untuk negeri kita

Garuda indonesiaku terbang jauh tinggi ke langit yang biru

Tunjukan semangat jiwamu raihlah kemenangan untuk negeri kita

Garuda indonesiaku terbang jauh tinggi ke langit yang biru

Tunjukan semangat jiwamu raihlah kemenangan untuk negeri kita