Cahaya matamu
Membuatku terpaku
Sungguh indah matamu
Tercipta untukku
Sentuhan tangan mu
Menenangkan diriku
Sungguh lembut tangan mu
Tercipta untukku
Senyumanmu bahagiakan hidupku
Sungguh manis senyummu
Tercipta untukku hmm hmm
Reff
Kau slalu ada untukku
Dikala sedih
Dikala bahagia
Ku bersyukur pada-Nya
Tlah ciptakan dirimu untuk hidup ku
ku ingin cepat
menghalalkanmu
ku ingin slalu
ada disampingmu
kau adalah wanita
yg di ciptakan untukku
selamanya ohh ohh