Hatiku Tak tenang disini
Mengingat kamu jauh di sana
Kadang aku bertanya, kapan kamu lekas pulang
apa yang bisa lekas kita bertemu
.aku percaya kau baik baik disana
Aku hanya takut kamu mendua
Reff:
Maaf jika resahku mengganggumu
Ada takut yang tak bisa ku sembunyikan
Aku disini setia menunggu kamu
Tak ada yg berubah dari rasaku